Bab 115 SUARA HATI YANG BERBEDA

by Chantie Lee 22:03,Jan 22,2021

Sheng Hui meratapi kebodohannya yang baru ia sadari ketika ia berhasil membeli ponsel di tengah malam dan mengaktifkan kartunya. Kekesalannya semakin membludak saat ia melirik ponsel murah dengan desain simpel yang ia geletakkan di hadapannya. “Kenapa aku bisa sebodoh itu? Percuma aku beli ponsel kalau aku tidak tahu nomor tuan muda. Aku tetap saja tidak bisa menghubunginya.” Rutuk Sheng Hui seraya menjambak rambutnya, kesal.
Hati pria tua itu tidak akan tenang sebelum melihat tuan muda...

Download APP, continue reading

Chapters

136